Anda sudah mengenal tentang Technorati ? Bagi yang belum mengenalnya, saya akan kasih penjelasan singkat tentang Technorati, Technorati adalah sebuah direktori terbesar saat ini dan memiliki fasilitas/fungsi yang cukup besar yaitu sebagai BlogSearch, Tags Aggregator dan Online Bookmarks. Dengan mendaftar di Technorati, akan meningkatkan traffic pengunjung ke blog kita, dan blog/website yang kita kelola lebih dapat dikenal oleh blogger lain, dan ini pun bisa disebut sebagai salah satu strategi SEO untuk blog/website kita. Dengan mendaftarkan blog kita di Technorati, kita juga bisa mengetahui situs atau blog mana saja yang memasang link ke blog kita. Untuk mempersingkat waktu, ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk mendaftar di Technorati : Masuklah ke alamat Technorati.com lalu Klik menu Join (seperti gambar dibawah ini : Isilah data secara lengkap lalu klik join Setelah itu, akan muncul sebuah confirmation code. Lalu cek email anda yang telah didaftarkan di te...